EAS RK D

Nama: Akmal Zaki Asmara

NRP: 05111940000154

Kelas: RK-D

1. Deskripsikan Kebutuhan Fungsional dan Non Fungsional aplikasi penyewaan alat berat.
Kebutuhan Fungsional

Penyewa

1. Penyewa dapat melakukan registrasi apabila belum memiliki akun. 
2. Penyewa dapat melakukan login apabila ingin masuk ke dalam sistem. 
3. Penyewa dapat melihat detail alat-alat berat yang disewakan Jaya Konstruksi. 
4. Penyewa dapat melakukan filtering pada alat-alat berat untuk mencari kebutuhan yang sesuai. 
5. Penyewa dapat melakukan booking alat berat yang ingin disewa sesuai durasi yang diinginkan. 
6. Penyewa dapat melihat status dan detail booking penyewaan alat berat.
7. Penyewa dapat melakukan pembayaran penyewaan alat berat melalui QRIS maupun Virtual Account. 
8. Penyewa dapat mengajukan refund apabila melaporkan kerusakan terhadap alat berat yang disewakan. 
9. Penyewa dapat mengajukan proses pengembalian alat sewa apabila booking selesai. 

Admin

1. Admin dapat melakukan login
2. Admin dapat melakukan verifikasi penyewa
3. Admin dapat melakukan manajemen alat berat (membuat, mengupdate, menghapus). 
4. Admin dapat memilih alat berat yang dapat disewakan. 
5. Admin dapat melihat detail booking alat sewa. 
6. Admin dapat melakukan penjadwalan peminjaman dan pengembalian alat sewa dari ajuan penyewa. 
7. Admin dapat mengubah status penjadwalan penyewaan.
8. Admin dapat melakukan manajemen Laporan Kerusakan 
9. Admin dapat melihat laporan penyewaan alat berat.

Kebutuhan Non Fungsional

1. Sistem harus dapat diakses pada perangkat Android versi 4.4 ke atas atau IOS 12. 
2. Sistem harus dapat menangani permintaan/request secara bersamaan 
3. Halaman aplikasi harus dapat diakses 24x7 jam 
4. Sistem diharapkan dapat menangani jumlah pengguna aplikasi/web yang masuk secara bersamaan dan mengantisipasi high traffic dengan scale. 
5. Sistem harus didokumentasikan dengan baik. 
6. Sistem harus memiliki keamanan dan privasi data yang baik untuk melindungi data pengguna. 
7. Sistem harus memiliki desain antarmuka yang sederhana dan mudah untuk digunakan oleh pengguna. 
8. Fitur sistem harus dapat ditampilkan sesuai dengan role yang dimiliki. 
2. Requirement Modelling Language (RML)

Business Object Model (BOM)
Business Object Model (BOM) adalah model objek yang menggambarkan
realisasi dari business use case yang berujung pada konsep produk untuk memecahkan suatu permasalahan.


Feature Tree
Feature tree Merupakan analisis visual model terhadap fitur-fitur yang telah ditentukan sebelumnya.


3. SKPL

Berikut adalah SKPL dari RML yang kami rancang:


4. Presentation Video

Comments

Popular Posts